Strategi Promosi Pemasaran yang Terbukti Ampuh untuk Mendongkrak Omset
Strategi Promosi Pemasaran yang Terbukti Ampuh |
Strategi promosi pemasaran yang terbukti ampuh untuk mendongkrak omset. Dalam dunia Bisnis atau Usaha aspek utama yang mempengaruhi berkembangnya suatu bisnis atau usaha karena didukung oleh promosi dan pemasaran yang benar.
Sebenarnya promosi bukan semata-mata sobat bisa berkomunikasi dengan pelanggan. Akan tetapi sobat harus bisa mempenaruhi, membujuk dan mengajak colon konsumen untuk mau membeli prodak atau memakai jasa yang sobat tawarkan.
Promosi dilakukan ketika produk atau jasa siap untuk dipasarkan. Bagi sobat yang baru memulai sebuah bisnis sobat harus melakukan promosi dengan tepat sasaran. Dengan promosi yang tertarget yang dihasilkan akan lebih maksimal.
Di dalam dunia pemasaran banyak sekali strategi promosi yang bisa kita gunakan untuk mendongkrak penghasilan. Tanpa harus mengesampingkan kualitas suatu prodak atau jasa tersebut.
Berikut beberapa strategi untuk promosi yang terbukti ampuh yang bisa sobat adaptasi untuk bisnis atau usaha sobat.
Baca juga: Persiapan Membangun atau Memulai Bisnis Online
1. Nilai Tambahan Dengan Soft Cost
Sobat bisa memberikan sebuah bosnus pada produk setandar dengan tambahan produk, jasa atau yang lainya yang bisa membuat produk standar tersebut memiliki nilai lebih dimata konsumen.
Akan tetapi dengan memberikan bonus ini jangan sampai semakin menambah biaya, karena hal itu akan berpengaruh pada keuntungan yang sobat dapatkan nantinya.
Untuk memastikan strategi ini bisa berhasil, sobat harus pastikan yang menjadi bonus tambahan tersebut harus benar-benar memiliki nilai yang lebih dan memiliki manfaat dimata konsumen.
2. Penawaran Paket
Buatlah kemasan yang didalamnya berisi beberapa produk, kombinasikan berberapak produk-produk
standar dengan produk unggulan menjadi sebuah paket produk. Hal ini bertujuan supaya roduk standar kan meudah untuk dipasarkan.
3. Dison dan Penawaran Bonus
Diskon merupakan hal yang sangat diburu oleh para konsumen. Akan tetapi diskon juga akan mempengaruhi keuntungan yang sobat dapatkan.
Cara yang ampuh untuk mendapatkan hasil yang lebih dan juga mengurangi stok adalah dengan memberikan diskon pada pelanggan.
Beberapa contoh diskon yang mungkin bisa sobat coba:
- Beli 1 dapat 2
- Beli produk B, gratis produk C
- Beli 10 gratis 1
- Belanja Rp. 100.000,- mendapat diskon 10%
- Dll.
Baca juga: Bisnis Kue Menjelang Idul Fitri
4. Penawaran dengan Waktu Terbatas
Jika sobat mengetahui ilmu copywraiting pasti tidak akan asing dengan stratengi promosi seperti ini. Promisi ini biasa digunakan untuk membuat calon pelanggan tanpa sadar langsung untuk merespon.
Strategi seperti ini efektif atu tidaknya tergantung dari bagaimana sobat bisa membuat kalimet penawaran menarik “yang seakan-akan mendesak calon pembeli untuk langsung membelinya”
Beberapa contoh kalimat yang sering digunakan:
- Silahkan hubungi kami sebelum………..
- Penawaran ini hanya berlaku sampai…………
- Selama masih ada persediaan
- Dll.
5. Penawaran Bergaransi
Garansi juga merupakan strategi pemasaran yang sangat jitu, dengan memberikan garansi yang menarik itu bisa meningkatkan jumlah repon calon pembeli.
Biasanya calon embeli akan cepat mengeluarkan uang untuk membeli jika sobat menghapus resiko (garansi) dari prodak tersebut.
Baca juga: Model Gerobak Gorengan Kekinian dan Terbaru
6. Penawaran Gratis
Untuk strategi yang satu ini sangat cocok jika digunakan untuk promosi jasa. Sobat bisa memberikan penawaran gartis untuk menarik para pengunjung.
Tujuan utamanya supaya pelanggan datang kembali dan membeli produk yang luar biasa yang sobat tawarkan. Untuk menjalankan strategi ini sobat harus berhati-hati supaya tidak mengalami kerugian.
Itulah beberapa penjabaran tentang strategi promosi pemasaran yang terbukti ampuh untuk mendongkrak omset versi mastagul.com.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News.
Author recommendation
Ide Bisnis Usaha Olahan Singkong Bisa dijadikan untuk Berbisnis
Produk Online yang Paling Laku dan laris Banyak Peminatnya
Pengertian Komputer dan Jenis-Jenisnya
Manfaat Minyak Zaitun Bagi Kesehatan yang Jarang diketahui Orang
Cara Cek Processor 32-bit atau 64-bit di Windows 7 Laptop dan PC