Cara Mengatasi Rambut Kering dan bercabang
Cara Mengatasi Rambut Kering dan bercabang |
Cara Mengatasi Rambut Kering dan bercabang. Rambut kering dan bercabang biasa di sebabkan rambut tidak sehat. Apabila rambut seat akan terlihat lebih berkilau dan lebat.
Siapa saja bisa mengalami ini, bahkan semua orang bisa mengalami rambut kering dan bercabang. Itu menyebabkan penampilan seseorang tidak menarik. Efeknya berkurangnya rasa percaya diri.
Bagi wanita rambut adalah mahkota, banyak wanita yang rela mengeluarkan biaya lebih hanya untuk perawatan rambut.
Supaya terhindar dari rambut kering dan bercabang alangkah baiknya kita merawat rambut secara konsisten ( teratur dan terus menerus).
Berikut ada beberapa cara untuk mengatasi rambut kering dan becabang yang telah di rangkum oleh MasTagul.com
Pemakaian Shampo Dan Kondisioner
- Pilih shampoo dan kondisioner khusus untuk rambut rontok.
- Hindari keramas yang berlebihan, setidaknya 2 sampai 3 hari sekali.
- Pemakaian kondisioner secara konsisten dan teratur.
- Untuk mengeringkan rambut setelah keramas gunakanlah handuk yang lembut.
- Hindari pemakaian handdryer untuk mengeringkan rambbu
Jangan Ikat dan Sisir Rambbut Berlebia
Bila anda terlalu sering menyisir dan mengikat rambut, itu akan menyebabkan rambut menjadi rusaki. itu terjadi karena terdapat gesekan, saat kita menyisir alangkah baiknya rambut tidsk terlalu panjang.
karena rambut panjang bila tidak di rawat dengan baik akan mengakibatkan kerusakan pada rambutdan kulit kepala. Yang lebih parah lagi akan memicu kerontokan dan bercabang pada rambut.
karena rambut panjang bila tidak di rawat dengan baik akan mengakibatkan kerusakan pada rambutdan kulit kepala. Yang lebih parah lagi akan memicu kerontokan dan bercabang pada rambut.
Keseringan Menggunakan Alat Penata Rambut
Di jaman modern seperti sekarang ini sudah banyak sekali alat alat yang di gunakan untuk menata rambut seperti: catkokan, hairdryes dan alat pengkriting rambut.
akan tetapi yang perlu kita tau menggunakan alat alat di atas akan menyebabkan rambut kering dan bercabang, oleh sebab itu sebaiknya hindari pemakaian alat alat tersebut.
akan tetapi yang perlu kita tau menggunakan alat alat di atas akan menyebabkan rambut kering dan bercabang, oleh sebab itu sebaiknya hindari pemakaian alat alat tersebut.
Sepray Pelindung Panas
Anda bisa menggunakan seprai pelindung panas untuk melindungi dari sinar matahari. Supaya rambut tidak gampang rusak walaupun terkena sinar matahari secara langsung.
Potong Ujung Rambut
Lakukan rutin 2-3 bulan untuk memotong bagian ujung rambut. Bertujuan untuk mengurangi kerusakan rambut yang lebih parah, karena rambut yang bercabang itu sering terjadi di bagian ujung rambut.
Itulah beberapa cara untuk mengatasi rambut kering dan bercabang.
Recommended By The Author